Share

Cara Agar Tidak Malas saat Libur

Irwina Istiqomah, Okezone · Kamis 18 September 2014 16:08 WIB
https: img.okezone.com content 2014 09 18 198 1041054 QF5U9Nj4rv.jpg Malas di hari libur (Foto: Wallpaperup)
A A A

SAAT libur adalah saat yang paling tepat untuk bersantai untuk hilangkan penat dari tugas kampus atau kantor. Tapi bukan berarti Anda menjadi pemalas saat libur. Seperti dilansir Womanitely, berikut cara agar Anda tidak malas-malasan saat libur.

 

Jangan banyak tidur

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

Biasakan untuk tidur lebih awal walau esok harinya Anda libur. Begadang tentulah tidak baik agar Anda tidak bangun siang. Biar di pagi hari akan membuat badan Anda jauh lebih rileks dengan menghirup udara pagi yang segar.

 

Bersih-bersih

Jika hari-hari biasa Anda tidak mempunyai waktu untuk membersihkan rumah maka saat libur adalah waktu yang tepat untuk membuat rumah Anda bebas dari debu.

 

Daftar aktivitas

Sebelumnya Anda bisa membuat jadwal apa saja yang akan masa lakukan selama ada waktu libur. Anda bisa menjadwalkan untuk datang ke salon, ikut kelas memasak, atau mengunjungi teman lama.

 

Jogging

Anda bisa menyempatkan diri untuk jogging. Libur bukan berarti anda lupa untuk menjaga kesehatan badan. Luangkan waktu untuk sekedar jogging.

 

(ren)

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini