Share

TERPOPULER: Masyarakat Makin Mudah Raih Modal dari Bank

Sabtu 22 Oktober 2016 01:08 WIB
https: img.okezone.com content 2016 10 21 320 1521365 terpopuler-masyarakat-makin-mudah-raih-modal-dari-bank-MpMILY4Y5o.jpg Ilustrasi: (Foto: Okezone)
A A A

JAKARTA - Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) Sofyan Djalil menyebutkan, percepatan pemberian sertifikasi kepada masyarakat kecil memberikan dampak yang baik terhadap akses ke perbankan.

Sofyan menyebutkan, selama ini masyarakat kecil sulit mendapatkan akses perbankan lantaran tidak memiliki aset tetap yang bisa dijaminkan. Terlihat, hingga saat ini sudah 1,7 juta bidang yang proses sertifikasinya dipercepat pemerintah.

"Ternyata program ini memiliki impact besar bagi orang kecil, karena tanah yang tidak memiliki sertifikat sebagai idle aset, dan setelah itu menjadi aset permodalan," kata Sofyan di Kantor KSP, Jakarta,

 

Baca Selengkapnya: 2 Tahun Jokowi-JK, Masyarakat Miskin Dapat Modal Perbankan

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

(dni)

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini