Share

Dicurigai Lama Jadi Mata-Mata Rusia, Seorang Kolonel Austria Diperiksa

Rahman Asmardika , Okezone · Jum'at 09 November 2018 17:26 WIB
https: img.okezone.com content 2018 11 09 18 1975685 dicurigai-lama-jadi-mata-mata-rusia-seorang-kolonel-austria-diperiksa-Sc1B8JCmAE.jpg Kanselir Austria, Sebastian Kurz. (Foto: Reuters)
A A A

WINA – Pihak berwenang Austria memeriksa seorang perwira militer senior yang baru-baru ini pensiun atas dugaan melakukan tindakan mata-mata untuk Rusia selama beberapa dekade. Kanselir Austria, Sebastian Kurz menuntut penjelasan dari Moskow mengenai dugaan tersebut.

Perwira berpangkat kolonel itu diduga telah melakukan aksinya untuk Rusia sejak 1990-an. Menteri Pertahanan Austria, Mario Kunasek mengatakan, kolonel itu memberikan informasi kepada Rusia terkait beberapa isu termasuk sistem persenjataan dan imigrasi.

BACA JUGA: Mata-Mata Rusia Ketahuan Bekerja di Kedutaan AS Selama Lebih dari 10 Tahun

Menyusul dugaan tindak mata-mata itu, Menteri Luar Negeri Austria, Karin Kneissl telah membatalkan rencana kunjungannya ke Moskow.

Wina mulai menyadari mengenai kegiatan mata-mata itu beberapa pekan lalu setelah mendapatkan laporan dari dinas intelijen negara sekutu dan menyita laptop milik tersangka.

BACA JUGA: Coba Mata-Matai Laboratorium di Swiss, Dua Agen Intelijen Rusia Ditangkap

"Jika kecurigaan tersebut dikonfirmasi, kasus semacam itu ... tidak meningkatkan hubungan antara Rusia dan Uni Eropa," kata Kanselir Kurz sebagaimana dilansir Reuters, Jumat (9/11/2018).

"Untuk saat ini kami meminta informasi transparan dari pihak Rusia," tambahnya.

Kementerian Luar Negeri Austria telah memanggil kuasa usaha Rusia untuk memberikan jawaban terkait kasus ini. Kurz mengatakan, tindakan lebih lanjut untuk merespons isu ini “akan dibahas dengan mitra-mitra Eropa”.

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

(dka)

Berita Terkait

https://img.okezone.com/okz/300/content/2024/01/11/18/2953279/sungguh-mulia-seorang-pewaris-keluarga-kaya-raya-ingin-sumbangkan-harta-warisan-sebesar-rp427-miliar-OuYeJtigcL.jpg

Sungguh Mulia, Seorang Pewaris Keluarga Kaya Raya Ingin Sumbangkan Harta Warisan Rp427 Miliar

https://img.okezone.com/okz/300/content/2024/01/10/18/2952327/kecelakaan-kereta-gantung-4-anggota-keluarga-terluka-parah-ZtMvaRAESw.jpg

Kecelakaan Kereta Gantung, 4 Anggota Keluarga Terluka Parah

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/12/28/18/2945995/pengembang-pistol-terlaris-di-dunia-gaston-glock-meninggal-di-usia-94-tahun-PguKi3FWbv.JPG

Pengembang Pistol Terlaris di Dunia, Gaston Glock, Meninggal di Usia 94 Tahun

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/09/12/18/2881780/badak-serang-penjaga-bonbin-austria-tewaskan-1-orang-dan-lukai-seorang-lainnya-6JG49yu2hY.jpg

Badak Serang Penjaga Bonbin Austria, Tewaskan 1 Orang dan Lukai Seorang Lainnya

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/08/24/18/2870244/gletser-pegunungan-alpen-mencair-pemandu-wisata-temukan-jenazah-pria-diyakini-meninggal-20-tahun-lebih-PCt6we6aB7.jpg

Gletser Pegunungan Alpen Mencair, Pemandu Wisata Temukan Jenazah Pria Diyakini Meninggal 20 Tahun Lebih

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/07/21/18/2849841/kepingan-tengkorak-beethoven-akan-dikembalikan-ke-austria-RIS7yp5Bwq.jpg

Kepingan Tengkorak Beethoven Akan Dikembalikan ke Austria

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/07/02/18/2839996/setelah-320-tahun-surat-kabar-tertua-di-dunia-akhirnya-hentikan-penerbitan-edisi-cetak-yqvbrrZbq2.jpg

Setelah 320 Tahun, Surat Kabar Tertua di Dunia Akhirnya Hentikan Penerbitan Edisi Cetak

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/05/24/18/2819027/jadi-perdebatan-austria-akan-jadikan-rumah-kelahiran-hitler-sebagai-tempat-latihan-polisi-CGsPdxYV8X.jpg

Jadi Perdebatan, Austria Akan Jadikan Rumah Kelahiran Hitler Sebagai Tempat Latihan Polisi

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/05/16/18/2814936/penumpang-syok-pidato-hitler-dikumandangkan-pengeras-suara-di-kereta-austria-Mxp2hipeq2.jpg

Penumpang Syok, Pidato Hitler Dikumandangkan Pengeras Suara di Kereta Austria

https://img.okezone.com/okz/300/content/2023/02/02/18/2758002/austria-usir-4-diplomat-rusia-diduga-terkait-kasus-mata-mata-zYut28imbK.jpg

Austria Usir 4 Diplomat Rusia, Diduga Terkait Kasus Mata-Mata

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/04/02/18/2991313/40-kamera-mata-mata-ditemukan-di-tps-korsel-buru-2-pelaku-2F8p3wA8S5.jpg

40 Kamera Mata-Mata Ditemukan di TPS, Korsel Buru 2 Pelaku

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/03/09/18/2981264/turki-tangkap-6-orang-diduga-mata-mata-israel-fliKI3efip.jpg

Turki Tangkap 6 Orang Diduga Mata-Mata Israel

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/03/01/18/2977505/mantan-dubes-as-mengaku-bersalah-karena-jadi-mata-mata-kuba-selama-beberapa-dekade-GM1tNaAC5w.jpg

Mantan Dubes AS Mengaku Bersalah karena Jadi Mata-Mata Kuba Selama Beberapa Dekade

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/02/05/18/2965935/burung-merpati-yang-diduga-jadi-mata-mata-china-dilepaskan-di-india-usia-peta-turun-tangan-OBUov5pdWn.jpg

Burung Merpati yang Diduga Jadi Mata-Mata China Dilepaskan di India Usai PETA Turun Tangan

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/02/05/18/2965875/dituduh-mata-mata-penulis-australia-dijatuhi-hukuman-mati-yang-ditangguhkan-di-china-F6sT8dZsAX.jpg

Dituduh Mata-Mata, Penulis Australia Dijatuhi Hukuman Mati yang Ditangguhkan di China

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/01/30/18/2962647/rumah-digerebek-putra-mantan-presiden-brasil-diselidiki-atas-tuduhan-mata-mata-X9uqsUkYhH.jpg

Rumah Digerebek, Putra Mantan Presiden Brasil Diselidiki Atas Tuduhan Mata-Mata

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/01/26/18/2961109/china-peringatkan-warganya-terhadap-jebakan-kecantikan-eksotis-yang-dilakukan-mata-mata-asing-PJVykQrZ8O.jpg

China Peringatkan Warganya Terhadap Jebakan Kecantikan Eksotis yang Dilakukan Mata-Mata Asing

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/01/26/18/2961086/china-ungkap-warga-inggris-dihukum-penjara-5-tahun-karena-jadi-mata-mata-RLZVCKDMCn.jpg

China Ungkap Warga Inggris Dihukum Penjara 5 Tahun karena Jadi Mata-Mata

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/01/09/18/2951909/berusaha-kumpulkan-informasi-dalam-negeri-mata-mata-mi6-inggris-ditahan-di-china-agQKbKcxBg.jpg

Berusaha Kumpulkan Informasi Dalam Negeri, Mata-Mata MI6 Inggris Ditahan di China

https://img.okezone.com/okz/500/content/2024/01/08/18/2951413/kisah-bangsawan-polandia-yang-jadi-mata-mata-favorit-winston-churchill-ux0Cc63Agd.jpg

Kisah Bangsawan Polandia yang Jadi Mata-Mata Favorit Winston Churchill

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini