Share
Advertisement

NASA Bikin Pesawat Terbang Bertenaga Listrik Pertama

Ahmad Luthfi , Jurnalis-Sabtu 09 November 2019 13:05 WIB
(Foto: NASA/Wikipedia)
(Foto: NASA/Wikipedia)
A
A
A

JAKARTA - NASA, badan antariksa Amerika Serikat terkenal dengan misi luar angkasa mereka. Tidak hanya itu saja, NASA juga menaruh perhatian pada pesawat terbang masa depan yang menggunakan tenaga listrik.

Dilansir Reuters, NASA memamerkan versi awal dari pesawat eksperimental listrik pertama, X-57 "Maxwell" pada Jumat. Diadaptasi dari pesawat baling-baling bermesin ganda Tecnam P2006T buatan Italia, X-57 telah dikembangkan sejak 2015.

Diperlukan setidaknya satu tahun lagi dari uji terbang pertama di langit di atas Pangkalan Angkatan Udara Edward.

 NASA, badan antariksa Amerika Serikat terkenal dengan misi luar angkasa.

Baca juga: Gaji Pemain Esports Bisa Capai UMR Jakarta, Minat?

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya
Telusuri berita techno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement