Share

Gempa Magnitudo 5,9 Guncang Pangandaran

Fakhrizal Fakhri , Okezone · Minggu 25 Oktober 2020 08:28 WIB
https: img.okezone.com content 2020 10 25 525 2299136 gempa-magnitudo-5-9-guncang-pangandaran-6YDCP9ywb1.jpg Ilustrasi. (Foto: Okezone.com)
A A A

JAKARTA - Gempa berkekuatan Magnitudo (M) 5,9 berlangsung di Pangandaran, Jawa Barat, Minggu (25/10/2020).

Berdasarkan keterangan awal dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa berlangsung pada pukul 07.56 WIB.

Lokasi gempa berlangsung di 8.22 Lintang Selatan (LS) dan 107.87 Bujur Timur (BT), tepatnya di 90 kilometer barat daya Pangandaran, Jabar.

Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)

BMKG memastikan bahwa gempa M5,9 Pangandaran tidak berpotensi tsunami.

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

(qlh)

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini